Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

PENGARUH EM4 DISIRAMKAN PADA TANAH

 Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh 

 Kali ini kita akan membahas EM4 ya lalu apa sih kira-kira yang bakal terjadi seandainya EM4 ini kita siramkan langsung pada lahan pertanian.?

 Seandainya EM4 ini langsung kita siramin pada lahan pertanian maka jawabannya adalah "pemborosan" kenapa pemborosan ada beberapa alasan kenapa saya Sebutkan demikian gitu loh dan Mari kita bahas satu persatu.

1. EM4 ini kita siramin langsung pada lahan pertanian tahu enggak anda bahwa pada dasarnya semua jenis bioactivator yang dijual di pasaran ketika berada dalam botol yang seperti ini maka kondisinya adalah Dorman atau istilahnya setengah tidur gitu ya.

Dan tujuannya adalah
- biar ketahanan itu bisa jauh lebih lama.
- biar stok makanannya ini itu bisa bertahan sampai masa tanggal kadaluarsanya, Jadi artinya kalau langsung kita aplikasikan pada lahan pertanian tanpa kita lakukan aktivasi terlebih dahulu maka sama aja dengan pemborosan.

2. Lahan pertanian yang baru saja diperbarui dan kelihatan masih bersih ya belum ada banyak bahan organiknya ya kan sedangkan mikroorganisme di dalam EM4 ini sendiri itu bekerja dengan cara mendekomposisi atau memfermentasi bahan organik menjadi unsur hara yang bermanfaat bagi tanaman pertanyaannya adalah bahan organiknya mana coba, coba cek Maka kalau pada posisi yang kayak gini itu jangan dulu kita siramin bio activator tetapi tambahkan terlebih dahulu bahan organiknya lalu siramkan bioaktivator dan diamkan kurang lebih selama 1 bulan sambil kita nyiapin pembibitannya maka ketika bibitnya nanti udah siap Maka bahan organiknya itu udah selesai lakukan proses fermentasi dan menjadi unsur hara yang bermanfaat bagi tanaman kita.


3. Satu botol EM4 ini tuh harganya adalah Rp25.000 dan jenis bioaktivator kayak gini biasanya per hektar ya itu habis sampai 5 sampai 10 liter gitu loh dan Anggaplah misal 10 liter ya makaRp 25.000 dikali 10 itu sama dengan berapa Rp250.000 ya kan tetapi kalau seandainya kita lakukan aktivasi terlebih dahulu dengan modal satu botol ini itu bisa jadi 20 liter.

Larutan bio activator aktif ini Anggaplah satu botol  ini harganya adalah Rp25.000 dengan tambahan bahan lain senilai cuman Rp25.000 aja itu kalau 25+25=50 maka dibanding Anda habiskan Rp250.000 maka mending kita pilih Rp50.000 aja gitu ya dan selisihnya yaitu 250 - 50 = 200 gitu ya ini bisa kita pakai buat keperluan biaya produksi yang lainnya.


4. mikroorganisme EM4 murni dan ini kondisi EM4 yang sudah dilakukan aktivasi kalian bedakan dan buat ngedapetin 20 liter EM4 aktif ini kita tuh cuman butuh satu botol aja yang ditambahkan bahan-bahan lainnya maka jadilah 20 liter EM4 aktif dengan mikroorganisme yang super duper banyak gitu ya dan pasti bakalan lebih mantap lagi saat kita aplikasikan pada lahan pertanian kita dan sekali lagi tutorial proses aktivasinya.


5. Dan opsi ini boleh dipakai boleh enggak ternyata EM4 kayak gini juga bisa dibikin mikrobial solution dan Mari kita bikin bersama mikrobial solutionnya dan bahan-bahan yang perlu kita siapkan itu pertama adalah EM4 kedua adalah kentang ketiga adalah garam kasar dan yang keempat adalah gula dan sebagai perbandingan kalau kita mau bikin 10 liter mikrobial solution dari EM4 maka kita butuhnya EM4 sebanyak 100 ml aja kemudian gula sebanyak 100 gram garam kasar sebanyak 1 sendok kentang sebanyak 1 biji ukuran kecil sekitar 50-70 gram aja Dan air sebanyak 10 liter dan Mari kita proses semua bahan-bahannya ayo pertama-tama kita potong-potong terlebih dahulu kentangnya kemudian kita ambil sedikit air dari 10 liter air bahannya lalu Taruhkan potongan kentangnya dan masak kurang lebih selama 15 menit jika sudah Maka matikan api dan tunggu sampai agak dingin jika sudah lalu masukin pada blender dan Blender sampai jadi halus oke selanjutnya sisa airnya kemudian kita tambahkan garam kasar sebanyak 1 sendok lalu gula sebanyak 100 gram dan Anggaplah 1 sendok ini timbangannya sekitar 10 gram maka kita butuhnya sebanyak 10 sendok makan gitu jika sudah baru kita masukin blenderan kentangnya dan aduk secara merata selanjutnya kita ukurnya sebanyak 100 ml dan buat Anda yang gak punya pengukur maka pakai kira-kira juga nggak jadi masalah gitu ya sahabatnya bahkan lebih takarannya juga nggak jadi masalah gitu loh baru kita tuangkan pada larutannya kemudian aduk lagi secara merata dan tutup menggunakan penutup wadahnya dan taruh pada tempat yang panas dan biarkan terjemur selama 48 jam atau dua hari.


Nah sudah 48 jam dan Mari kita Buka isinya Nah kayak gini Nah kalau anda nyium aromanya gitu lebih tua nih banget ya sahabatan nih dan meskipun gak berbuih kayak GMS atau jaddam mikrobial solution gitu loh Tetapi kalau dilihat secara kasat mata pada bagian atasnya itu adalah lapisan jamur artinya ini tuh Pasti lo banyak juga kandungan mikroorganisme di dalamnya dan Mari kita langsung buktikan Nah jadi sampelnya kita ambil dan kita taruh pada mikroskop dan seperti inilah kondisi mikroorganismenya.


Mari kita tuang pada tank 5 literan biar mudah buat di aplikasikan pada lahan pertanian dan buat dosisnya hingga sahabatan ini buat bio activator aktif itu bisa kita kasihkan sebanyak 10-20 liter bioaktivator aktif per hektarnya dan Anggaplah kita Misal pakainya 20 liter gitu ya sahabatnya enggak 10 misalnya artinya kalau Anda punya lahan 2.500 meter artinya itu kan seperempat hektar gitu ya sahabat ini ya kan maka 20 dibagi dengan 4 = berapa 5 liter ya sahabat tadi maka aplikasikan habis Bro ya sahabat ini 5 liter bio activator aktif tersebut buat lahan 2.500 meter persegi tersebut dan aplikasinya bisa disemprotkan pada lahan pertanian atau disiramkan pada lahan pertanian tersebut yang penting habis gitu ya sahabat nih setelah pemberian pemupukan dasar biar pupuk dasar tersebut dapat dirombak terlebih dahulu dan jadi unsur hara yang bermanfaat bagi tanaman kita Jadi kesimpulannya Apakah EM4 ini bisa langsung kita siramkan pada lahan pertanian maka jawaban saya adalah pemborosan karena alasan yang nomor 1 tadi ya.

Kemudian alasan yang nomor 2 itu tidak akan efektif kalau ternyata lahan pertanian Anda belum banyak bahan organiknya.

Kemudian yang nomor 3 hematlah dalam anggaran biaya produksi.

Kemudian yang nomor 4 itu biarkan populasi yang jadi diperbanyak terlebih dahulu.

Dan yang nomor 5 tadi yaitu boleh juga dijadikan microbial solution terlebih dahulu.

Jika anda sukai artikel ini dan bagikan kepada teman-teman anda biar manfaatnya jauh lebih besar lagi untuk anda pelajari Insyaallah akan semakin membuat pengetahuan anda tambah banyak lagi lancar petani cerdas pertanian maju jaya luar biasa saya akhiri dengan ucapan wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Posting Komentar untuk "PENGARUH EM4 DISIRAMKAN PADA TANAH"