Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Resep Sayur Lompong

 Resep Sayur Lompong


Bahan :

- 3 lembar daun Lompong

- 250 gram udang

- 300 gram tempe

- 1 liter santan

- minyak goreng secukupnya


Bumbu halus :

- 5 kemiri

- 5 bawang putih

- 12 bawang merah

- 4 cm kunyit

- 10 cabai merah keriting

- 1/2 sdt merica

- 1 sdt ketumbar


Bumbu lainnya :

- 1 sereh

- 2 daun salam

- 1 jempol lengkuas

- garam secukupnya

- penyedap rasa secukupnya


Cara membuat :

- potong daun Lompong dan batang tipis-tipis setelah itu rebus dulu sekitar ±4 menit 

- Tumis bumbu halus tambahkan bumbu lainnya seperti sereh, daun salam, dan laos aduk hingga aromanya harum

- Masukkan udang aduk hingga rata

- Setelah itu masukkan tempe aduk hingga tercampur rata

- Masukkan daun Lompong yang sudah direbus tadi

- Kemudian masukkan santan

- Tambahkan lagi gula, garam, penyedap rasa sesuai selera kalian

- Sayur Lompong siap disajikan



Posting Komentar untuk "Resep Sayur Lompong"